

HiTechPilot
Penerbangan, Teknologi, Gaming
Cara Mengakali Accessibility Bank (BCA Mobile/Livin) (No Root)

Sebenarnya artikel ini bukan mengakali/bypass tapi untuk meng-automate disable accessibility dan enable accessibility untuk semua app yang bisa kalian pilih. Sehingga, ini bukan melanggar ketentuan Bank karena kita hanya buat…
Main Game Windows di Android

Teknologi chipset berkembang secara pesat. Chip Snapdragon terbaru dapat dibilang ekuivalen dengan CPU Intel beberapa tahun yang lalu. Bahkan Microsoft juga melirik dan menggunakan solusi ARM dari Qualcomm untuk Surface…
Cara Memasukkan Airway Pada Garmin G1000

Kadang kurang clear cara memasukkan Airway pada Garmin G1000 Avionics, kalau di CDU biasanya sangat jelas, di LEGS. Kalau di Garmin G1000 gimana ya? Apalagi kalau tidak ada SID. Masak…
Mengubah Pedal Logitech G29 Menjadi Rudder Pedals

Apakah kamu flight simmer dan simracer? Apakah kamu mempertimbangkan untuk membeli rudder atau satu set wheel dan pedal? Atau kamu punya wheel yang tidak terpakai? Dengan tutorial ini kamu bisa…
Rangkuman Lecture Notes Managing Entrepreneural Organization and Leadership

Rangkuman ini lebih cocok buat yang sudah/pernah kerja, karena materi Managing Entrepreneural Organization and Leadership itu lebih banyak aplikasinya. Di Onenote, rangkuman ini berhasil dicompress jadi 16 halaman aja dari…
Rangkuman Lecture Notes Retail and Merchandising

Week 1 : Introduction to the World of Retailing Ritel (retailing) adalah kumpulan aktifitas bisnis yang menambah nilai pada produk ataupun jasa yang ditawarkan kepada konsumen untuk kebutuhan pribadi mereka…
Rangkuman Lecture Notes Mata Kuliah Global Supply Chain Management

Intinya mata kuliah Global Supply Chain Management: kalau sudah terjadi kesesuaian antara supply dan demand berarti kan 100% efisien, jadi profitability supply chain pasti +++ Week 1 : Strategic Fit…
Rangkuman Lecture Notes Entrepreneurship

Week 1 : Kreativitas dan Inovasi Kreativitas dapat didefinisikan sebagai kecenderungan untuk menciptakan atau mengenali ide-ide, alternatif-alternatif, atau kemungkinankemungkinan yang dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah, berkomunikasi dengan orang lain, dan…
Bisa Nggak Pesawat Lewat Kutub Bumi?

Kemarin dapet A2A (Ask to Answer)/ PJ (Permintaan Jawaban) ini : Mungkinkah sebuah pesawat terbang melintasi kutub bumi? Bisa nggak pesawat lewat kutub bumi? Bisa – bisa aja. Ada 2…
Pesawat Gabisa Mundur? Bisa Kok!

Pesawat gabisa mundur. Itu kata orang. Dia harus pakai pushback tug yang bentuknya gini Ada juga yang namanya Power Push Unit (PPU) dia nempel ke main gear, bukan nose gear:…
Rangkuman Lecture Notes Strategic Management Week 1-5

Week 1 – Strategic Management and strategic Competitiveness Definisi dasar Daya saing strategis dicapai ketika perusahaan berhasil merumuskan dan mengimplementasikan strategi penciptaan nilai. Strategi adalah seperangkat komitmen dan tindakan yang…
Rangkuman Mata Kuliah Business Sustainability

Di paling bawah page ada bentuk file A4, tapi page break nya ngaco. Mending pake ini kalau ndak butuh ngeprint. Dari 216 halaman jadi 32 halaman A4. Removed pengulangan materi,…
2 Step Untuk Mengulang Nama Kolom di Word

Read this article in English Seringkali pas lagi mbuat dokumen, entah buat tugas kuliah, kantor, dll. Table itu jadi berhalaman – halaman. Terus, biar lebih jelas, kita ketik lagi judul…
4 Langkah Untuk Mengcopy Tabel dari PDF ke Office (Excel, Word, Powerpoint)

Read this article in English Screenshot terus crop? Ya bisa aja, tapi masak mau gitu terus? Gimana sih caranya ngimport yang bener biar beneran jadi tabel? Lanjut baca, Ini 4…
Cara Membuat Laporan Struktur File di Windows : 2 Step

Bagus kan? Buat apa sih bikin ginian? Sering tuh kalau file buanyak, kita pengen bikin index atau daftar isi. Atau bikin checklist pas mau ngeprint banyak dokumen. Atau mungkin, kita…
A321 Timelapse CGK-KJT | Proses

Ini video dibawah bikinnya gimana sih? Baca aja sampek habis kalau mau tau cara bikin video A321 Timelapse CGK-KJT Jadi tadi bikin video ini. Sebenarnya simple. Diterbangin live, lalu masuk…
Istilah Dalam Business Ethics

Sudah lihat Rangkuman Business Ethics kan? Banyak? Ini dibawah rangkuman dari rangkuman, istilah dalam Business Ethics. Buat review aja. Adanya kesenjangan antara apa yang ingin perusahaan lakukan, apa yang sebenarnya…
Rangkuman Mata Kuliah Business Ethics

Ini Rangkuman Mata Kuliah Business Ethics dari Lecture Notes. Kalau mau lebih singkat, cek Rangkuman Istilah Dalam Business Ethics Ini semua diambil dari : Week 1 [ETIKA DAN PENALARAN ETIS]…
Etika Makan Dengan Orang Jepang

Ketika makan malam, apalagi Business Dining, tidak bisa sembarangan. Salah satunya, tentu, kita harus representatif terhadap perusahaan kita. Tapi, bagaimana dengan interaksi dengan negara lain? Berikut ini contoh video untuk…
Cara Terbang Dengan Joystick USB di Infinite Flight

Infinite Flight itu simulator di hp yang terkenal, dan bisa pakek USB Joystick (Human Interface Device). X-Plane Mobile aja nggak bisa. Ini caranya terbang di Infinite Flight pakek Joystick. Sambungkan…